Picture of Admin  Bedah Solo
Comparison of Quality of Life for Breast Conserving Surgery and Mastectomy in Early Stage Breast Cancer Early Stage (Retrospektif)
by Admin Bedah Solo - Tuesday, 3 July 2018, 06:44 PM
 
Secara global, lebih dari satu juta tujuh ratus ribu penderita baru didiagnosis dengan kanker payudara pada tahun 2012. Kanker ini merupakan salah satu kanker tertinggi yang terjadi pada wanita dan menyebabkan banyak kematian dengan perkiraan lebih dari 500.000 kematian setiap tahunnya. Di setiap 60 detik diperkirakan satu perempuan meninggal dikarenakan kanker payudara didunia. Diperkirakan satu dari delapan perempuan akan menderita kanker payudara. 1,4

Linkfulltext:
https://mega.nz/#!3x90iYqZ!kyS9DKsBghuvdxZyyhyey6tdWs77COWrbRxcKytJr88

Website:
http://bedahfkuns-elearning.com/learning-system/mod/forum/discuss.php?d=317

Nama         : Muhammad Ihya Ulumuddin, dr
Judul          : Comparison of Quality of Life for Breast Conserving Surgery and Mastectomy in Early Stage Breast Cancer Early Stage (Retrospektif)
Pembimbing : Hengky Agung Nugroho, dr., SpB(K)Onk

Hari/Tanggal :  Rabu, 04 Juli 2018
Jam                 : 08.30 WIB
Tempat           : Ruang Pertemuan Bedah Anggrek IV

Penanya Wajib :

Muhammad Ihya Ulumuddin, dr
1. M. Singgih dr
2. Kartika Widianto dr
3. Denny Firdaus, dr